Pena Nusantara | Pidie -- Kapolres Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK Bersama Forkopimda tinjau stok dan harga sembako di Pasar Kecamatan Grong-grong dan Pante Teungoh Kecamatan Kota Sigli Kabupaten Pidie. 

Untuk memastikan ketersediaan sembako dan kebutuhan pokok lainnya menjelang bulan suci Ramadhan 1446 H, Kapolres Pidie bersama Wakil Bupati Pidie dan unsur Forkopimda lainnya melaksanakan peninjauan ketersedian dan harga sembako di Pasar Kecamatan Grong-gong dan Pasar Pante Teungoeh Kecamatan Kota Sigli.

(Hms/Red)